ANALISA REGRESI DAN KORELASI LINEAR BERGANDA

Nama: Geysya salsa nurbaety
Kelas:F
Nim:B1A121129
Matkul: Statistik ekonomi II

1.Regresi linear berganda merupakan model regresi yang melibatkan lebih dari satu variabel independen. Analisis regresi linear berganda dilakukan untuk mengetahui arah dan seberapa besar pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen (Ghozali, 2018).

2.
-Menurut Widarjono, Uji Koefisien Determinasi (R-Squared) adalah uji untuk menjelaskan besaran proporsi variasi dari variabel dependen yang dijelaskan oleh variabel independen. Selain itu, uji koefisien determinasi juga bisa digunakan untuk mengukur seberapa baik garis regresi yang kita miliki.

-Koefisien Korelasi Ganda adalah indeks atau angka yang digunakan untuk mengukur keeratan hubungan antar tiga variabel atau lebih (Ariadi, 2012). Koefisien korelasi merupakan besar kecilnya hubungan antara dua variabel yang dinyatakan dalam bilangan yang disebut dengan koefisien korelasi.

-satu variabel independen/bebas berhubungan dengan satu variabel dependent/takbebas disebut korelasi parsial .

3.Error adalah selisih antara nilai duga (predicted value) dengan nilai pengamatan yang sebenarnya apabila data yang digunakan adalah data populasi.

4.Uji t dikenal dengan uji parsial, yaitu untuk menguji bagaimana pengaruh masing-masing variabel bebasnya secara sendiri-sendiri terhadap variabel terikatnya.
Orang juga bertanya
Apa itu pengujian secara simultan?

Uji Simultan (Uji F) digunakan untuk mengetahui apakah semua variabel independen mempunyai pengaruh yang sama terhadap variabel dependen. Pengujian dilakukan menggunakan uji distribusi F, yaitu dengan membandingkan antara nilai kritis F (F tabel) dengan nilai F hitung yang terdapat pada tabel ANOVA.

Metode kuadrat terkecil
Metode ini diperkenalkan oleh Gauss

E=y^−y

Dalam regresi linear sederhana hubungan variabel tersebut dapat dituliskan dalam bentuk model persamaan linear:

y^=a+bx


Referensi: Internet/google

1.https://accounting.binus.ac.id/2021/08/12/memahami-analisis-regresi-linear-berganda/#:~:text=Regresi%20linear%20berganda%20merupakan%20model,dependen%20(Ghozali%2C%202018)

2.https://penalaran-unm.org/analisis-korelasi-ganda/#:~:text=Koefisien%20Korelasi%20Ganda%20adalah%20indeks,yang%20disebut%20dengan%20koefisien%20korelasi
http://dosen.stie-alanwar.ac.id/file/content/2018/09/4._ANALISIS_KORELASI_nerisa.ppt#:~:text=Apabila%20beberapa%20variabel%20independen%2Fbebas,dependent%2Ftakbebas%20disebut%20korelasi%20parsial%20

3.https://ineddeni.wordpress.com/category/regresi-linier-dan-korelasi/

4.https://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/jdm/article/download/2489/2542

Postingan populer dari blog ini

Pegujian hipotesis asosiatif/korelasional dengan uji statistik non parametrik.

PENGUJIAN HIPOTESIS SAMPEL KECIL